Penerbit : Beta Offset
Penulis : Prof. Dr. Ir. H. Bambang Triatmodjo, CES. DEA.
Harga : Rp 100.000
Belum termasuk ongkos kirim
info 081234680520
Teknik Pantai (1999) memberikan pengertian mendasar tentang teknik pantai, yang merupakan dasar di dalam menyelesaikan masalah-masalah pantai; misalnya sifat-sifat gelombang, tekanan dan gaya-gaya gelombang yang bekerja pada bangunan, proses perubahan bentuk gelombang selama penjalaran dari laut dalam ke pantai, interaksi antara gelombang dan arus di daerah pantai serta transpor sedimen di daerah pantai, serta perencanaan bangunan pelindung pantai. Buku ini dapat digunakan sebagai referensi untuk merencanakan bangunan pantai serta sebagai buku pengangan bagi mahasiswa S1, S2 maupun para praktisi. Beberapa contoh hitungan, contoh perencanaan dan program komputer diberikan untuk lebih memudahkan pembaca memahami materi yang dibahas. Buku ini terdiri dari 8 Bab yaitu : Pendahuluan, Gelombang, Deformasi Gelombang, Fluktuasi Muka Air Laut, Statistik dan Peramalan Gelombang, Proses Pantai, Bangunan Pantai, dan Muara Sungai.